
Untuk pertama kalinya, Dompet Dhuafa melakukan sinergi kebaikan bersama Foresthree Coffee. Setelah melalui beberapa kali pertemuan, akhirnya pada Rabu (22/11/2023), Dompet Dhuafa kembali bertemu dengan Foresthree Coffee sekaligus melakukan serah terima donasi solidaritas untuk Palestina di Foresthree Coffee Outlet Pondok Labu, Jakarta Selatan.
Baca berita selengkapnya disini